Skip to main content

Katolikana TV TALK SHOW : Jogja di Mata Alumni

.


Katolikana TV TALK SHOW : Jogja di Mata Alumni


1) Bagaimana sejarah ASYB terbentuk dan beberapa gambaran cara pandang ASYB terhadap POLITIK dalam arti luas

.

2) Siapa  Charris Achmad Charris Zubair  Ketua Dewan Penasihat ASYB dan bagaimana  pandangan - pandangannya terhadap dinamika Yogya dan DIY.

3) Siapa  Ketua Bidang External ASYB  Kuss Indarto   dan bagaimana  pandangan - pandangannya terhadap dinamika Yogya dan DIY.

.

*Karena koneksi Kamera Pak Charris Error saat Live maka jadi satu menggunakan Kamera Nana Je 

https://youtu.be/6gLwlqG8P3g

========


"JOGJA DI MATA ALUMNI"


Yogyakarta sudah sangat dikenal. Artinya, Yogya yang kerta atau makmur. Kadang ditulis lengkap sebagai Ngayogyakarta Hadiningrat, Yogya yang makmur dan yang paling utama. Sebagian orang mengucapkan Yogyakarta menjadi Ngayogyakarta, Jogjakarta, Jogja atau Yoja. Singkat, gampang diucapkan. Sebagai sebuah wilayah atau provinsi, dinamai Daerah Istimewa Yogyakarta, yang meliputi bekas daerah atau kasultanan Yogyakarta dan daerah Pakualaman. Terdiri dari satu kota, Yogyakarta, dan empat kabupaten, Sleman, Kulon Progo, Bantul, Gunung Kidul. Yogyakarta menjadi ibukota negara pada 4 Januari 1946 hingga 17 Desember 1949.


Keunikan DIY maupun kota Yogyakarta dapat ditilik dari sejumlah sebutan yang disandang ataupun potensi yang dipunyai. Kota perjuangan, kota budaya, kota pelajar, kota wisata, dan lain lagi. Predikat kota pelajar yang melekat dipengaruhi oleh kehadiran sekolah dasar hingga perguruan tinggi ternama sejak penjajahan hingga kemerdekaan. Sekolah-sekolah yang dikelola pemerintah Belanda dan atas dorongan Budi Utomo dibuka dan dikelola untuk warga seperti di Pagelaran, Ngabean, Gandekan, Kidul Loji, Kotabaru, Jetis. 


Bagaimana pengalaman, kenangan, suka duka, lulusan sekolah atau perguruan tinggi Yogyakarta?  Bagaimana kekhasan lembaga pendidikan membentuk karakter lulusan? Apa keunikan sekolah/perguruan tinggi negeri maupun swasta? Bagaimana alumni lulusan melihat Jogja zaman now? Membanggakan atau mencemaskan?


Simak #LiveTalkshow #MerawatKebhinekaan #KatolikanaTV bersama Lukas Ispandriarno


Narasumber :

- Achmad Charris Zubair (Alumnus SMA Negeri 1 Wates)

- Kuss Indarto (Paguyuban ISI)

- Nana Je Justina (Ketua Umum ASYB Alumni SMA Yogyakarta Bersatu)

- Lidya Christin Sinaga (Alumna SMA Stella Duce I)


Kamis, 22 September 2022 | Pukul 20.00 WIB


LIVE ON

radio.katolikana.com

bit.ly/AppsKatolikana

Youtube.com/Katolikana

https://youtu.be/6gLwlqG8P3g

Popular posts from this blog

SYAWALAN 2023 dan Forum Bincang Santai Bersama Pembicara Tamu dan Simpul Jaringan Refleksi Menuju Persiapan PEMILU PRESIDEN 2024

 . Salam sehat kawan  kawan ASYB juga dari lintas jaringan,  Syawalan ASYB Mei 2023, selain nantinya sebagai forum Silaturahmi, bahkan kenalan bagi kawan kawan yang baru kenal  juga yang baru brgabung dengan ASYB, juga kawak - kawan bisa berkenalan dengan simpul jaringan Nasionalis Moderat lain di DIY Syawalan akan diadakan Rabu 17 Mei 2023 Pk 17.30 Registrasi Pk 18.00 Bincang Santai Lokasi dan Waktu sudah dikirimkan Japri oleh Panitia kepada masing - masing pendaftar. Pada  Syawalan ASYB juga akan diadakan : BINCANG SANTAI Dengar pendapat, forum rembug Narahubung juga kawan - kawan ASYB lain, dan tokoh simpul jaringan, untuk saling mendengarkan sehingga akan menjadi bekal fondasi yang lebih mantap, kita secara kelembagaan, simpul jaringan Nasionalis Moderat ( dan juga bagi pribadi ), untuk bagaimana kita masing - masing  bersikap  menuju PEMILU 2024.  Akan menghadirkan pembicara  diantaranya :  1. Irfan Afifi - Budayawan | Penulis | Direktur Langgar.co [ Pembicara Tamu ]  2. Subkhi R

9 April 2022 Malioboro : Flashmob TANAH AIRKU - ASYB SIV | GK Ladies | Komunitas Biola Jogja Kawan ASYB

Reuni Kecil ASYB dan kawan - kawan simpul jaringan dan Komunitas Sabtu, 9 April 2022 [ Realisasi Agenda ASYB dkk ke #143 ]  .  . . . . . . . . VIDEO FLASH MOB FlashMob . . Video BTS dari KOMBIOJOG Komunitas Biola Jogja . .   Link Video Unggahan Jogya :  https://fb.watch/cmPTG_HY9K/ . . . Reuni Kecil ASYB dan kawan - kawan simpul jaringan dan Komunitas Sabtu, 9 April 2022 [ Realisasi Agenda ASYB dkk ke #143 ]  . ASYB Alumni SMA Yogyakarta Bersatu bersama simpul - simpul jaringan GK Ladies / Galang Kemajuan Ladies juga SIV Satu Indonesia Voice ASYB  dan  juga adik adik KOMUNITAS BIOLA Jogja asuhan Abang Ucok Hutabarat  kawan – kawan simpatisan, Reuni Kecil mumpung Jogja cukup aman dari pandemi. . Barengan bikin Flashmob tampil dengan lagu Nasional TANAH AIRKU di depan Gedung DPRD Malioboro. Alhamdulillah acara lancar berkat pangestu Gusti Sang Maha dan pasti juga kerja sama kerja cerdas dalam senyap dan support Bapak ibu kawan kawan semua ; . mbak mbak GALANG KEMAJUAN LADIES  1. Retno D

PERNYATAAN SIKAP ASYB dan Dengar Pendapat ASYB Sabtu 11 November 2023

  Alhamdulillah Puji Syukur,  pada Sabtu 11 November 2023 Hearing / Dengar Pendapat ASYB telah terlaksana dengan lancar di Yogyakarta. Dihadiri Wakil dari Partai Pengusung Pasangan Capres Cawapres, Narahubung ASYB, Dewan ASYB juga Pengurus Forum Dengar pendapat bersifat tertutup, dihadiri oleh Pembicara : Bp. Idham Samawi - PDIP  Bp. John S Keban - GOLKAR Bp. Achmad Charris Zubair - Ketua Dewan Penasihat ASYB Bp. Zuly Qodir - Anggota Dewan Pakar ASYB Moderator Bp Krisno Wibowo Inoez ---------  PERNYATAAN SIKAP RESMI ASYB ALUMNI SMA YOGYAKARTA PER 11 NOVEMBER 2023    Klik gambar untuk memperbesar atau Cek Narasi pada body Text  Klik gambar untuk memperbesar atau  Cek Narasi pada body Text  Klik gambar untuk memperbesar atau  Cek Narasi pada body Text  ---------  PERNYATAAN SIKAP ASYB ALUMNI SMA YOGYAKARTA BERSATU 11 NOVEMBER 2023 MENUJU PEMILU DAMAI, JUJUR DAN ADIL 2024 No. Ref. 20231115/001-ASYB/EJ ASYB Alumni SMA Yogyakarta Bersatu sebagai LEMBAGA TAKTIS dengan visi menjaga PANCASILA