Skip to main content

Posts

Showing posts from July, 2020

Perlunya Beragama yang "Ngintelek" - Oleh: Ulil Abshar Abdalla

. Perlunya Beragama yang "Ngintelek" . Oleh: Ulil Abshar Abdalla . Saya ingin jeda sebentar setelah menulis dua catatan agak panjang mengenai fenomena new-atheism. Agar saya sendiri, dan juga teman-teman yang kebetulan mengikuti tulisan saya, tidak "spaneng", saya akan menulis hal lain. Tentu ini masih terkait dengan soal hubungan agama dan sains. . Saya akan mulai dengan sebuah anekdot kecil yang terjadi pada tahun 90an. . Pada 21 Oktober 1992, Nurcholish Madjid alias Cak Nur menyampaikan sebuah pidato kebudayaan yang amat penting di TIM (Taman Ismail Marzuki). Pidato ini kemudian menimbulkan kontroversi yang berkepanjangan. Majalah Media Dakwah menjadikannya sebagai sasaran "bully" selama beberapa edisi, dengan ulasan yang kasar. . Saya hadir dalam pidato yang amat memukau itu. Seluruh tribun di Teater Kecil penuh sesak, memaksa banyak audiens yang datang terlambat duduk "ngglesot" di sekitar meja pe

E - Certificate Peserta WEBINAR ANCAMAN RADIKALISME DI TENGAH PANDEMI 26 JUNI 2020

. . . 3 JULI 2020  PANITIA MENGIRIMKAN LINK DOWNLOAD E-CERTIFICATE  MELALUI EMAIL MASING - MASING PESERTA YANG TELAH  MENGISI FORM PRESENSI YANG DIKIRIMKAN MELALUI  INBOX CHAT ZOOM WEBINAR PADA SAAT WEBINAR BERLANGSUNG *Klik foto untuk memperbesar . . . .